Video Khusus Peringatan
78 Tahun Kemerdekaan Korea : Kisah Partai Pemuda Goryeo Merdeka
Para tawanan perang Korea dibawa ke Indonesia oleh Jepang pada tahun 1942.
Terlepas dari semua diskriminasi dan kerja paksa, mereka membentuk Partai Pemuda Goryeo Merdeka
dan pada tahun 1945 memimpin pemberontakan anti-Jepang pertama di Indonesia.
Dalam rangka memperingati 50 tahun terjalinnya hubungan diplomatik Korea-Indonesia dan
78 Tahun Kemerdekaan Korea, kami mengangkat kisah Partai Pemuda Goryeo Merdeka.
Link : https://youtu.be/baKP_CxJju8